Monday 30 April 2012

Welcome

Halo semua~

Ini adalah blog baru yang kubuat untuk menampilkan komik karyaku "Holy Chaos"...
Sebenarnya komik "Holy Chaos" saya sudah pernah saya publish di blog saya yang sebelumnya...
Tapi karena sedikit hancur & berantakan, jadi saya putuskan untuk memindahkannya kemari...

Semoga untuk kedepannya blog ini bisa aktif...
Dan tentunya kritik dan saran tetap saya terima...



Trims~
Hansen Al Ikram